RSS

youtube: Naiko Chanel

click to generate your own textclick to generate your own textclick to generate your own textclick to generate your own textclick to generate your own textclick to generate your own textclick to generate your own textclick to generate your own textclick to generate your own textclick to generate your own textclick to generate your own textclick to generate your own textclick to generate your own textclick to generate your own textclick to generate your own text

Passion

What is your passion?
Menurut Yoris Sebastian Passion itu adalah Sesuatu yang sangat kita sukai, sesuatu yang bisa kita lakukan berjam-jam tanpa kita merasa capek. Sedangkan menurut Billy bone passion adalah Faktor X yang memberi kamu energy untuk berbuat lebih shingga kamutidak akan berhenti karena hanya ada rintangan. Terkadang kita masih bingung terhadap passion kita. Sering kali kita bertanya "Apa sih sebenarnya passion yang kita punya?" Sebenarnya bukannya kita tidak mempunyai sebuah passion, namun kita tidak menyadari passion kita sebenarnya. Passion berbeda dengan hobi. Biasanya kalau hobi itu, suka ada rasa bosannya. Jadi ketika kita melakukan hobi kita itu, terkadang kita mempunyai atau mengalami kebosanan. Nah, berarti kalau begitu itu bukan passion. Tetapi kalau kita melakukan seseuatu itu tanpa kita merasa bosan, maka itulah yang dinamakan passion. Misalnya nih ya, Kita suka dengan yang namanya menulis. Meskipun dilakukan terus menerus, namun kita tidak pernah merasa bosan dengan apa yang kita tulis atau dengan kegiatan kita, yaitu menulis. Nah, maka kegiatan itulah yang dinamakan passion. Sekarang apa sebenarnya passion kalian? Ok, Guys! Jika kamu sudah mengetahui apa sebenarnya kesukaanmu atau passionmu. Maka dari passion itu, kita bisa menjadikannya sebuah usaha. Usaha, jika dilakukan dengan sebuah kesenangan maka jika kita mengalami kerugian sekalipun maka kita akan selalu berusaha untuk mencobanya kembali. Saya beri contoh ya, , , misalnya dari passion menulis saya. Mungkin (bukan mungkin kali ya? tapi bisa saja) kita bisa mendirikan sebuah penerbitan, sekolah menulis, komunitas menulis, atau membuat sebuah kumpulan ibu-ibu penulis, dan lain sebagainya(yang berhubungan dengan kepenulisan). Nah dari penerbitan itu, kita bisa menghasilkan uang kan? Oke deh, sekarang apa passiomu? dan apa yang ingin kamu raih atau bangun dari passionmu?